Sebagai lembaga edusociopreneur, kami berupaya untuk menggabungkan tujuan sosial pendidikan dengan prinsip kewirausahaan secara profesional. Karena itu, manajemen WISE Pendidikan Indonesia yang dibentuk berasal dari orang-orang yang profesional di bidangnya.Â
Mari belajar sepanjang hayat
Selamat datang di WISE Pendidikan Indonesia. Kami mengajak Anda untuk bergabung dalam misi membangun masa depan Indonesia yang lebih cerah melalui pendidikan yang inklusif dan berkualitas. Di sini, kita akan menemukan kesempatan untuk belajar, tumbuh, berinovasi, hingga berkolaborasi sebagai upaya pengembangan diri dan komunitas. Kami percaya bahwa melalui upaya-upaya inovatif dan kolaboratif kita dapat menciptakan perubahan positif dan berkelanjutan. Mari bergabung dengan kami dalam perjalanan ini, memajukan diri sendiri sambil berkontribusi pada pembangunan masyarakat pendidikan Indonesia.
Dr. Irwandani, M.Pd
Direktur Utama
Muhammad Aridan, M.Pd
Direktur Pengembangan Jurnal Ilmiah dan Penerbitan
Hariyono, M.Pd​
Direktur Pelatihan, Riset dan Pengembangan Masyarakat